Selasa, 22 Juli 2014

Genetika, Sub Bab Beberapa Jenis Penyakit Menurun

1. Penyakit huntington

penderita penyakit huntington

Penyakit huntington merupakan penyakit keturunan yang berkaitan dengan sistem saraf. Seseorang yang terkena penyakit ini akan mengalami gerak anggota badan terus menerus tanpa disadari seperti pada bagian tangan, lengan, muka, mulut, dan anggota badan yang lainnya. Semakin lama seseorang yang terkena penyakit ini otot-otot nya akan semakin lemah sehingga dapat menyebabkan kesulitan melakukan aktifitas yang memerlukan otot-otot tubuh untuk melakukan gerakan.

Penyakit huntingon juga menyerang konsentrasi dan daya ingat pasien serta emosional pasien. Penyakit ini merupakan penyakit tersembunyi yang bisa dideteksi ketika mulai memasuki umur 35 tahun ke atas.

Baca selengkapnya »

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Genetika, Sub Bab Beberapa Jenis Penyakit Menurun

0 komentar:

Posting Komentar